..:: klik untuk One 4 Share versi mobile ::.. ..:: Di sini, Rp 10.000,- bekerja untuk Anda ::..

Tuesday, July 20, 2010

Deteksi Dini Autisme dengan SUARA

Berdasarkan hasil penelitian terbaru, Autisme dapat dideteksi melalui suara yang dikeluarkan oleh anak. Deteksi dini autisme ini menggunakan peralatan baru yang bernama LENA (Language Environment Analysis), khususnya untuk autism spectrum disorders (ASD), dimana penangangan sedini mungkin akan sangat penting dan bermanfaat.





Cara kerja LENA adalah dengan merekam bahasa / perkataan anak / balita yang diperiksa selama beberapa hari kemudian hasilnya dibandingkan dengan data yang telah tersedia. Peneliti berpendapat bahwa suara / bahasa yang diucapkan anak penderita autisme berbeda dengan anak normal, terutama dalam pelafalan katanya.

Peralatan LENA ini juga telah terbukti akurat / efektif sebesar 86 persen. Jika anda berminat, LENA dapat anda miliki hanya dengan harga £130 (he..he..)

sumber informasi: telegraph.co.uk


Mengapa Alat ini penting?
menurut saya pribadi..adalah fungsi untuk deteksi dini autisme-nya, karena semakin dini terdeteksi, maka akan semakin dini juga intervensi / pengobatan dan terapi dapat diberikan, sehingga akan sangat membantu dalam tumbuh kembang anak tersebut.

No comments:

Post a Comment

..::klik untuk One 4 Share versi mobile ::.. _ __